Senin, 29 Juli 2019

WORLD CANCER DAY, 4 Feb 2019


[ WORLD CANCER DAY, 4 Feb 2019 ]




Kanker adalah penyakit yang disebabkan oleh ketidakteraturan perjalanan hormon yang mengakibatkan tumbuhnya daging pada jaringan tubuh yang normal atau sering dikenal sebagai tumor ganas.

.
Berdasarkan dari dari Badan Kesehatan Dunia - WHO, tahun 2015, tidak kurang dari 8,8 juta manusia meninggal dunia karena penyakit ini. Data tersebut menunjukkan bahwa penyakit ini menjadi salah satu dari enam penyakit paling mematikan yang mempengaruhi tingkat mortalitas dunia. Walaupun begitu, 30 hingga 50% dari penyakit ini bisa dicegah. Salah satu caranya adalah dengan memberikan informasi dan dukungan untuk menerapkan gaya hidup sehat.
.
Jadi, kanker dianggap sebagai penyakit yang dapat dicegah. Lebih dari 30% kematian akibat kanker dapat dicegah dengan menghindari: merokok, kelebihan berat badan / kegemukan, asupan yang kurang, aktivitas fisik yang minimal, alkohol, penyakit menular seksual, dan polusi udara. 
Tidak semua faktor lingkungan dapat dikendalikan, misalnya radiasi matahari, dan kasus-kasus kanker karena faktor keturunan.
.
Memperingati Hari Kanker Sedunia, 4 Februari 2019.
Mari jaga pola hidup sehat untuk dunia yang bebas kanker! Dan terus semangat, pantang menyerah untuk Kamu yang tengah berjuang melawan kanker!
.
.
.
⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊

#WeCan,ICan!

Line: @lkn1096l
Twitter: @ISMAFARSI_Sum1
⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊⚊

Tidak ada komentar:

Posting Komentar